3 Android Lenovo Terbaru Desember 2013
Ponsel android terbaru 2014 yang di keluarkan oleh Lenovo di
penghujung tahun ini, semoga orang pasti sudah tidak asing dengan nama besar
Lenovo dalam ranah Komputer, karena Lenovo sudah menjadi produsen Komputer
terbesar dan tersukses di Dunia mengalahkan Acer, HP, Asus dan Samsung, namun
untuk urusan handphone Android, sebenarnya Lenovo adalah wajah baru dalam
industri ini
3 Android Lenovo Terbaru Desember 2013 sebenarnya belum secara resmi masuk
di Indonesia dibulan ini, menurut beberap kabar dari media online di Indonesia,
Harga HP Android Lenovo A369i dan Lenovo 516 akan dibandrol dengan harga di
bawah 2 Juta rupiah, bahkan untuk A369i akan menjadi suksesor tipe A390 dengan
harga dibawah 1 Juta. Kita tunggu saja kejutan apa yang akan dihadirkan ke 3
ponsel tersebut.
3 Android Lenovo Terbaru :
ANDROID LENOVO A850
- Harga Baru: 2,2 Jutaan
- Harga Bekas: -
- IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
- 540 x 960 pixels, 5.5 inches (~200 ppi pixel density) Multitouch
- 4 GB storage, 1GB RAM
- 5 MP, 2592?1944 pixels, autofocus, LED flash, Kamera depan VGA
- Li-Po 2250 mAh battery
- Android OS, v4.2.2 (Jelly Bean)
- Memori Internal 4 GB storage, 1GB RAM
- MTK MT6582M CPU Quad-core 1.3 GHz
- PowerVR SGX544
- Dual SIM GSM-GSM
ANDROID LENOVO A369i
- Harga Baru: -
- Harga Bekas: -
- IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
- 480 x 854 pixels, 4.5 inches (~218 ppi pixel density) Multitouch up to 5 fingers
- 4 GB storage, 512 MB RAM
- HSDPA, 21 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps, LTE
- Li-Po 2000 mAh battery
- Android OS, v4.2.2 (Jelly Bean)
- MTK 6572 CPU Dual-core 1.3 GHz
- Dual SIM GSM-GSM
ANDROID LENOVO A516
- Harga Baru: -
- Harga Bekas: -
- 480 x 800 pixels, 4.0 inches (~233 ppi pixel density) Multitouch
- 4 GB storage, 512 MB RAM
- HSDPA, 7.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
- 2 MP, 1600×1200 pixels
- Li-Po 1500 mAh battery
- Android OS, v4.2.2 (Jelly Bean)
- MTK 6572 CPU Dual-core 1.3 GHz
- Dual SIM GSM-GSM