Samsung Galaxy A8 Tampil Dengan Desain Tipis nan Cangih
Android Samsung Seri A Terbaru 2015 dan Baru-baru ini telah
beredar bocoran foto live terbaru yang menampilkan smartphone Samsung Galaxy A8
dengan lebih jelas. Sebelumnya ponsel varian tertinggi dari Galaxy A series ini
telah muncul dalam brosu di Korea Selatan dan disebuah video hands on di YouTube.
Berbeda dengan Galaxy A series lainnya, smartphone Samsung
Galaxy A8 ini mengusung desain yang lebih rounded dan lebih tipis. Bahkan, bisa
dikatakan Galaxy A8 adalah smartphone Samsung paling tipis saat ini. Belum ada
informasi mengenai kapan smartphone ini akan diluncurkan.
Kabarnya Samsung Galaxy A8 mengandalkan dukungan layar
sentuh berukuran 5,7 inci dengan resolusi full HD atau 1920 x 1080 piksel yang
menggunakan teknologi Super AMOLED dengan kerapatan 389 piksel per inci. Galaxy
A8 dipastikan menjalankan sistem operasi Android 5.1.1 Lollipop dengan
antarmuka TouchWiz UI, seperti yang dilansir dari GSM Arena (07/07/2015).
Baru-baru ini telah beredar bocoran foto live terbaru yang
menampilkan smartphone Samsung Galaxy A8 dengan lebih jelas. Sebelumnya ponsel
varian tertinggi dari Galaxy A series ini telah muncul dalam brosu di Korea
Selatan dan disebuah video hands on di YouTube.
Berbeda dengan Galaxy A series lainnya, smartphone Samsung
Galaxy A8 ini mengusung desain yang lebih rounded dan lebih tipis. Bahkan, bisa
dikatakan Galaxy A8 adalah smartphone Samsung paling tipis saat ini. Belum ada
informasi mengenai kapan smartphone ini akan diluncurkan.
Kabarnya Samsung Galaxy A8 mengandalkan dukungan layar
sentuh berukuran 5,7 inci dengan resolusi full HD atau 1920 x 1080 piksel yang
menggunakan teknologi Super AMOLED dengan kerapatan 389 piksel per inci. Galaxy
A8 dipastikan menjalankan sistem operasi Android 5.1.1 Lollipop dengan
antarmuka TouchWiz UI, seperti yang dilansir dari GSM Arena (07/07/2015).
Performa yang ditawarkan oleh Samsung Galaxy A8 ditenagai
oleh chipset yang masih belum diketahui yang mengusung prosesor octa-core ARM
Cortex-A53 64-bit yang terdiri dari quad-core berkecepatan 1,8GHz dan quad-core
berkecepatan 1,3GHz yang dipadukan dengan memori RAM sebesar 2GB dan didukung
oleh pengolah grafis dari Adreno 405.
Pabrikan asal Korea Selatan ini membekali Galaxy A8 dengan
memori internal berkapasitas 32GB yang dilengkapi dengan slot microSD untuk
ekspansi memori eksternal hingga maksimal 128GB. Smartphone ini juga dilengkapi
dengan sensor sidik jari yang menyatu dengan tombol Home. Konektivitas Galaxy
A8 cukup lengkap dengan dukungan 4G LTE, 3G HSPA, Bluetooth, WiFi, NFC (Near
Field Communications), dan GPS/GLONASS.
Sisi kamera, Samsung juga membekali ponsel cerdas Galaxy A8
dengan kamera utama dengan resolusi 16 megapiksel dengan sensor ISOCELL
autofokus dengan aperture f/1.9 yang dilengkapi dengan LED flash. Galaxy A8
dibekali dengan kamera depan dengan resolusi 5 megapiksel untuk foto selfie dan
video call. Smartphone ini dibekali dengan baterai berkapasitas 3050mAh.